<p style="text-align:justify; margin:0cm"><span style="font-size:11pt"><span style="line-height:115%"><span style="font-family:Arial,sans-serif"><b><span lang="id" style="font-size:10.0pt"><span style="line-height:115%"><span new="" roman="" style="font-family:" times="">DALUNG (05/06/2024)</span></span></span></b><span lang="id" style="font-size:10.0pt"><span style="line-height:115%"><span new="" roman="" style="font-family:" times=""> - Kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Laporan Pertanggungjawaban Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa) Tri Manunggal Jaya Dalung Periode 2023 yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Desa Dalung, pada Jumat (5/4). Kegiatan ini dipimpim oleh Wakil BPD Desa Dalung I Made Suwitra.  Pelaporan pertanggungjawaban disampaikan oleh Perbekel Dalung I Gede Putu Arif Wiratya, S.Sos., dibantu oleh Pengawas BUM Desa yaitu I Gusti Ngurah Agung Diatmika, S.H., MM, Agus Prima Wardana, SE.,MM, Drs. Bagus Sapta Tenaya, MM.,AK, dan Direktur BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung Ni Luh Ernawati,S.H.,M.I.Kom.</span></span></span></span></span></span></p> <p style="text-align:justify; margin:0cm"><br /> <span style="font-size:11pt"><span style="line-height:115%"><span style="font-family:Arial,sans-serif"><span lang="id" style="font-size:10.0pt"><span style="line-height:115%"><span new="" roman="" style="font-family:" times="">Hadir pula dalam kegiatan ini Sekretaris Desa Dalung, I Made Trimayasa, S.E., beserta Ka.Si, Ka.Ur Desa Dalung, Pendamping Desa Kuta Utara, Tokoh masyarakat yang diwakili oleh Pengurus Forum Kelian Desa Dalung, seluruh anggota BPD Dalung, seluruh pegawai pengelola BUM Desa Dalung. Tujuan kegiatan ini untuk melaporkan seluruh hasil  kinerja serta laporan keuangan yang terangkum dalam Laporan Pertanggungjawaban BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung, serta Program Kerja Tahun 2024.</span></span></span></span></span></span></p> <p style="text-align:justify; margin:0cm"><span style="font-size:11pt"><span style="line-height:115%"><span style="font-family:Arial,sans-serif"><span lang="id" style="font-size:10.0pt"><span style="line-height:115%"><span new="" roman="" style="font-family:" times="">Direktur BUM Desa Dalung menyampaikan dalam rapat ini Terimakasih kepada Pemerintah Desa, Pengawas, BPD Desa Dalung karena telah mendukung dan membantu kami untuk pembelanjaan di BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung. Pelaporan pertanggungjawaban pengelolaan BUM Desa Dalung selama 1 tahun terakhir pada tahun 2023 telah mencapai target 200 juta yang disepakati pada musdes tahun 2022 lalu, ini membuat BUM Desa Dalung mampu untuk mengelola usaha-usaha atau kerjasama yang dijalankan bersama BUM Desa Dalung.  Laporan Perkembangan dan Laporan Keuangan disampaikan langsung oleh Direktur BUM Desa. Hasil pengawasan BUM Desa juga disampaikan langsung oleh Pengawas BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung. Laporan perkembangan dan laporan keuangan BUM Desa, Laporan Pengawas dan Rencana Program Kerja BUM Desa diterima dan ditetapkan oleh Musyawarah Desa yang tertuang dalam Berita Acara Musyawarah Desa. <b><i>“Saya berharap di tahun 2024 ini dengan program kerja yang kami rencakana dan target pendapatan yang lebih besar kami dapat melaksanakan dengan baik dan maksimal agar dapat menjadi dapurnya Desa dengan PAD yang memadai,” Tuturnya.<strong> </strong></i></b></span></span></span></span></span></span></p> <p style="text-align:justify; margin:0cm"><span style="font-size:11pt"><span style="line-height:115%"><span style="font-family:Arial,sans-serif"><span lang="id" style="font-size:10.0pt"><span style="line-height:115%"><span new="" roman="" style="font-family:" times="">Ketua BPD Desa Dalung  menambahkan BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung saat ini sudah maju dan berkembang secara signifikan, karena target-target dari tahun ke tahun dapat dicapai bersama dengan tim BUM Desa yang mengelola. Karena hal tersebut BUM Desa menjadi wadahnya dapur Desa untuk UMKM Desa Dalung yang dapat berkembang bersama. Laporan pertanggungjawaban pengelolaan BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung tahun 2023 telah memenuhi aspek-aspek dari pelaporan dan program kerja tahun 2024 yang jelas serta target pendapatannya. <b><i>“Semoga BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung dapat merealisasikan program-program kerja di tahun 2024 dan masyarakat Desa Dalung bisa mendukung BUM Desa dari segala program yang dijalankan untuk Desa Dalung,” Tutupnya.</i></b></span></span></span></span></span></span></p> <p style="text-align:justify; margin:0cm"> </p> <p style="text-align:justify; margin:0cm"><span style="font-size:11pt"><span style="line-height:115%"><span style="font-family:Arial,sans-serif"><b><span lang="id" new="" roman="" style="font-family:" times="">(KIMDLG-019). </span></b></span></span></span></p> <p style="margin:0cm"> </p> <p style="margin:0cm"> </p>
Musyawarah Desa Laporan Pertanggungjawaban Pengelolaan BUM Desa Tri Manunggal Jaya Dalung Periode 2023
05 Jun 2024